Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Malam Ini

Selepas keadaan

Keterpurukan...
Secara tiba"
Hujan pun tiba
Tiba megguyur jiwa ini
Yg tertikam

Dingin...
Meluap seakan
Penuh kelemahan

Namun...
Malam itu mulai larut
Sedikit lelah letih perih
Mungkin juga banyak

Tertata sudah
Kisah itu...
Di hari ini

Terselipkan sudah
Serpihan kehangatan
Malam selepas hujan
Terimakasih untuk hari ini

Saatnya mimpi menemani
Sekaligus mewakili
Dari segenap
Perasaan yg runtuh ini

@ang.turmuzy

Posting Komentar untuk "Malam Ini"

Terkini